06/08/13

KATA INDAH MENYAMBUT HARI RAYA IDUL FITRI 1434 H

KATA INDAH MENYAMBUT HARI RAYA IDUL FITRI 1434 H. Selamat malam kawan semua, tak terasa bulan nan suci akan kita lewati dan berakhir di penghujung kamis depan ( Insya Allah ) dan kita sambut datangnya bulan nan penuh kemenangan bulan Idul Fitri 1434 H. mugkin bila kita punya salah terhadap semua orang inilah waktu yang tepat untuk kita saling bermaaf - maaf an antar sesama mahluk hidup baik sesama keluarga tetangga maupun anata golongan. kali ini mungkin saya akan berbagi tentang sedikit Ucapan - Ucapan di bulan kemenangan ini Baik itu dalam bentuk SMS maupun lisan.

Foto By http://bukaninfo.blogdetik.com/

Tiada hari seindah Jumaat, tiada kata seindah zikir, tiada ibadah seindah solat,
tiada bulan seindah Ramadhan dan tiada hari dinanti yaitu hari nan fitri. Salam Ramadhan al mubarak dan Selamat Idul Fitri”
One day before ied,… I wanna say forgive my sins, may our hearts purified from all mistakes,
happy iedul fitri
minal aidin wal faidzin
Ka mekkasan mellea manisan.
E padaddia tambana terro.
Sanonto are,are tellasan.
Nyo’on sapora manabi badha sala,lopot,tor kalero.
“SELAMAT IDUL FITRI 1434 H”…

Bryan Adams said “Please Forgive Me..”
Rio Febrian said “Ooo.. Maaf, maafkan diriku..”
Ruben Studdard said “Well this is my sorry for 2012.”
Yuni Shara said “Mengapa tiada maaf bagiku.”
Elton John said “Sorry seems to be the hardest word.”
Mpok Minah said “Maaf.. bukannya saya ngak ngerti.. bukannya saya nggak sopan..”
I said “Minal Aidin wal faizin..”
Ijinkan saya bersajak
Untuk LISAN yang tak terJAGA
Untuk JANJI yang terABAIKAN
Untuk HATI yang berPRASANGKA
Untuk SIKAP yang meNYAKITKAN
Di hari yang FITRI ini, dengan TULUS HATI
Saya mengucapkan mohon MAAF LAHIR & BATHIN
Semoga ALLAH selalu membimbing kita Bersama di jalanNYA

Sumber : Terpercaya

mungkin itu dari saya kurang lebihnya saya MOHON MAAF LAHIR DAN BATIN, selamat untuk kita semua atas bulan penuh nan suci ini.

SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1434 H.

SALAM SUKSES

Artikel Terkait

KATA INDAH MENYAMBUT HARI RAYA IDUL FITRI 1434 H
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

2 Comments

Terimakasih sudah berkomentar dengan baik, sopan dan tidak mengandung spam di Bensap - Personal Blog Inspiration For E-learning, silahkan berkomentar sesuai artikel dan apabila ada artikel yang tidak bekerja silahkan berikan komentar di menu berikan masukkan.
Maaf, memasukkan link ke dalam komentar akan DIHAPUS.

Ttd : Beni Saputra